Cara Transfer Pulsa Telkomsel ke Axis Terbaru 2018 Mudah

Cara Transfer Pulsa Telkomsel ke Axis Terbaru 2018 Mudah – Transfer pulsa adalah layanan baru yang sedang digandrungi oleh banyak orang di Indonesia saat ini.  Tidak hanya karena bisa dilakukan kapan saja dan dimana saja, tetapi juga karena transfer pulsa bisa jadi alternatif terbaik bagi anda yang terkendala untuk mengisi pulsa sendiri baik lokasi yang jauh dari gerai pulsa atau sekadar berbagai pulsa pada sahabat dan orang-orang terdekat.  Telkomsel juga mengetahui hal tersebut dan meluncurkan layanan transfer pulsa yang saat ini bisa dinikmati oleh seluruh pelanggan Telkomsel.

Pada dasarnya transfer pulsa adalah metode berbagi pulsa dengan nominal tertentu.  Yang perlu anda lakukan ketika ingin melakukan transfer pulsa adalah memastikan kalau pulsa anda mencukupi. Serta syarat lain yang harus anda patuhi termasuk batas minimal dan maksimal nominal pulsa yang bisa ditransfer. Kali ini kami akan membahas tentang Cara Transfer Pulsa Telkomsel Ke Axis yang mungkin belum anda ketahui.  Cara ini bisa jadi solusi bagi anda para pengguna Telkomsel atau axis yang ingin berbagi atau menerima pulsa.  Cara ini juga sudah lama ditunggu-tunggu karena memang dibutuhkan oleh masyarakat luas.

Karenanya kami sudah melakukan komunikasi dengan pihak Telkomsel serta axis untuk mengetahui apakah fitur transfer pulsa ke lain provider sudah bisa dilakukan.  Namun ternyata kedua provider termahsyur yang anda di Indonesia ini belum meluncurkan fitur mutakhir tersebut.  Keduanya menjelaskan bahwa aktivitas transfer pulsa baru berjalan ke sesama pengguna Telkomsel maupun sesama pengguna axis.  Namun baik Telkomsel ataupun axis tidak menutup kemungkinan kerja sama antar provider untuk mewujudkan keinginan masyarakat dalam hal transfer pulsa ke lain operator.  Mudah-mudahan saja realisasi dari wacana ini bisa kita nikmati secepatnya sehingga aktivitas berbagi pulsa tidak dibatasi dan makin luas jangkauannya. Meskipun cara Transfer Pulsa Dari Telkomsel Ke Provider Axis belum bisa dilakukan, namun anda tetap bisa melakukan transfer pulsa ke sesama pengguna Telkomsel.  Transfer pulsa ke Telkomsel juga caranya cukup mudah dan tentu saja kami akan membagikan step by step tutorialnya hanya untuk anda.

  • Sambungan telepon

Untuk transfer pulsa dengan cara ini sangat mudah, anda cukup menekan tombol *858*no tujuan transfer pulsa*nominal pulsa yang akan ditransfer# lalu tekan yes atau ok atau call.  Contohnya saja ketik *858*0812345678*10# ini artinya anda akan mengirikan pulsa ke nomor 0812345678 senilai 10.000. nantinya akan ada balasan berupa notifikasi atau pemberitahuan bahwa transfer pulsa yang anda lakukan sudah sukses atau berhasil.

  • Pesan teks atau sms

Selain dengan sambungan telepon, anda juga bisa melakukan pengiriman atau transfer pulsa dengan acara mengirimkan sms.  Untuk cara transfer pulsa ini, format pesan yang harus anda ketik yaitu TPULSA(spasi)nomor tujuan(spasi)nominal pulsa.  Contohnya TPULSA 0812345678 10 artinya anda akan mengirimkan pulsa ke nomor 0812345678 senilai 10.000. nantinya nomor penerima akan mendapatkan pesan singkat dari pihak Telkomsel yang isinya apakah si penerima akan mendapatkan pulsa, balas pesan tersebut dengan mengetik YA.

Baca juga : Cara Transfer Pulsa Telkomsel ke Nomor Indosat Ooredoo 2018

  • Aplikasi myTelkomsel

Bagi anda para pengguna android atau ios, anda bisa memiliki aplikasi dari Telkomsel bernama myTelkomsel.  Aplikasi ini berisi banyak sekali informasi terkait produk serta layanan tri yang bisa jadi sedang anda butuhkan, termasuk cara transfer pulsa.  Terdapat menu di bagian kiri atas aplikasi pilih menu transfer pulsa dan ikuti langkah-langkah yang sudah disediakan.

cara transfer pulsa ke sesama Telkomsel ternyata sangat mudah bukan?  namun sebelum anda melakukan transfer pulsa, pahami kembali syarat serta ketentuan transfer pulsa yang ditetAPKan dari pihak Telkomsel. Beberpa diantaranya yaitu :

  • Pulsa yang ditransfer minimal Rp. 5.000
  • Pulsa yang ditransfer maksimal Rp. 200.000
  • Jumlah pulsa yang ditransfer sesuai dengan jumlah pulsa yang dijual di gerai pulsa yaitu Rp. 5.000, Rp. 10.000, Rp. 20.000, Rp. 50.000, Rp. 200.000 dst. Anda tidak bisa mengirim pulsa dengan jumlah yang ganjil seperti Rp. 7.199 atau Rp. 9.999.
  • Biaya transfer dikenakan Rp. 1.500 tiap kali transaksi dan akan dibebankan pada pemberi pulsa.
  • Maksimal nominal transfer pulsa yang bisa anda lakukan setiap hari yaitu Rp. 1.000.000
  • Maksimal banyaknya transfer pulsa yang bisa anda lakukan setiap hari yaitu 10 kali
  • Transfer pulsa hanya menambah pulsa saja, tidak menambah masa aktif.

Baca juga : Cara Transfer Pulsa Indosat Ooredoo ke Telkomsel 2018 Mudah

Bagaimana meskipun Transfer Pulsa Telkomsel Ke Axis belum bisa teralisasi tetapi info tentang cara transfer pulsa antar sesama Telkomsel ini sangat mudah untuk anda lakukan bukan?  Apalagi mengingat jaringan Telkomsel yang lebih stabil tentu transfer pulsa akan minim gangguan.  Dan yang paling penting, metode transfer pulsa ini tidak banyak memakan biaya berlebih bahkan jika dihitung lebih hemat dibandingkan isi pulsa di gerai pulsa.  Selamat mencoba dan semoga bermanfaat ya.